Sosialisasi Dana BOS - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Pasuruan

Sosialisasi Dana BOS

1036x dibaca    2019-06-10 11:13:29    admin

Sosialisasi Dana BOS

Dalam rangka Peningkatan Pemahaman dan Transparansi Pengelolaan Dana Bantuan Operasional Sekolah Tahun 2019, Dinas pendidikan Kabupaten Pasuruan mengadakan kegiatan sosialisasi yang dihadiri oleh Kepala Sekolah SD Negeri dan Swasta beserta dengan Ketua Komite. Kegiatan ini dilaksanakan mulai Rabu 22 Mei 2019 jam 08.00 sampai dengan selesai di Ruang Pertemuan Lt. 3 Dinas Pendidikan, kegiatan tersebut membutuhkan beberapa hari dikarenakan banyaknya lembaga dan kecamatan di Kabupaten Pasuruan. Adapun Jadwal kegiatan sebagai berikut :

1. Rabu 22 Mei 2019 Kec. Pohjentrek dan Rejoso (74 Peserta)

2. Jum'at 24 Mei 2019 Kec. Tosari, Wonorejo dan Beji (150 Peserta)

3. Sabtu 25 Mei 2019 Kec. Puspo, Rembang dan Lekok (150 Peserta)

4. Senin 27 Mei 2019 Kec. Tutur dan Pandaan (150 Peserta)

5. Selasa 28 Mei 2049 Kec. Gondangwetan, Pasrepan, dan Winongan (150 Peserta)

6. Rabu 29 Mei 2019 Kec. Kejayan dan Bangil (148 Peserta)

7. Senin 10 Juni 2019 Kec. Purwosari dan Gempol (148 Peserta)

8. Selasa 11 Juni 2019 Kec. Purwodadi dan Grati (146 Peserta)

9. Rabu 12 Juni 2019 Kec. Kraton, Lumbang dan Nguling (168 Peserta)

10. Kamis 13 Juni 2019 Kec. Sukorejo dan Prigen (144 Peserta)

11. JUMAT, 14 Juni 2019 (SMP NEGERI) (125 Peserta)

12. SABTU, 15 Juni 2019 (SMP SWASTA) (176 Peserta)

Komentar (0)

  1. Belum ada komentar

Tulis Disini